Whatsapp adalah sebuah aplikasi chatting yang sangat digendrungi oleh masyarakat Indonesia, apalagi di era Millenial ini. Pasalnya, hampir seluruh penduduk Indonesia yang menggunakan Smartphone pasti akan meng-Install Aplikasi yang satu ini.
Fitur-fitur yang ada pada aplikasi whatsapp ini pun selalu di upgrade untuk menyesuaikan kebutuhan penggunanya setiap hari, misalnya saja fitur story whatsapp yang berguna untuk menginformasikan rekam jejak pengguna kepada orang lain pada kontak teleponnya.
Cara Mengganti Nomer Whatsapp Tanpa Ribet
Dan dibawah ini ialah ulasannya!
Sebelum meklangkah lebih jauh, fitur whatsapp menjadi salah satu daya minat kaum milenial untuk menggunakan whatsapp sebagai aplikasi chatting sehari-hari. Belum lagi fitur layanan video call yang bisa akses oleh delapan pengguna whatsaap sekaligus. Bagaimana menarik bukan menggunakan aplikasi chatting yang satu ini.?
Namun, akhir-akhir ini banyak yang bertanya-tanya tentang cara mengganti nomer whatsaap yang sudah terblokir. Pertanyan-pertanyaan tersebut banyak bermunculan dari platform media sosial yang lainnya, seperti di Facebook, Instagram, Twitter atau bahkan di platform medsos yang lagi tranding saat ini. Seperti Tik Tok ataupun Snack Video.
Para penanya pun beragam, mulai dari menanyakan, cara menghapus chat whatsaap, cara privasi akun whatsaap sampai-sampai menanyakan cara mengganti nomer whatsaap tanpa ribet.
Pada artikel kali ini akan menjelaskan kepada anda cara menggati nomer whatsaap tanpa harus ribet.
Sebenarnya cara mengganti nomer whatsapp sangat lah mudah, hal-hal yang menjadikannya ribet saat mengganti nomer whatsapp adalah keterbatasan pemilik akun dalam memahami fitur-fitur yang telah disediakan oleh aplikasi chating yang banyak peminatnya ini.
Namun, sebelum anda bener-benar memutuskan untuk mengganti nomer whatsapp dengan nomer baru ada beberapa hal yang perlu di siapkan diantaranya :
Menyiapkan Nomer Baru Yang Aktif
Pertama dan paling utama anda Harus menyiapakan Nomer baru yang aktif yang akan anda gunakan untuk menggantikan nomer whatsapp yang lama. Kenapa harus aktif ? karena nomer bariu inilah yang nantinya akan menerima sms notifikasi untuk memastikan keamanan akun whatsapp anda.
Koneksi Internet
Sudah pasti untuk mengoperasikan aplikasi whatsapp ini kamu diperlukan untuk mengkoneksikan Smarphone mu ke jaringan internet. Karena jika tidak ada koneksi internet, kamu tidak akan bisa mengganti nomer whatsaap pada saat itu juga.
Setelah persiapan diatas sudah anda lengkapi berikutnya anda ikuti langkah-langkah berikut agar proses penggantian nomer whatsapp berjalan dengan lancar tanpa kendala apapun. Yuk tetap simak ulasan berikut ini.
- Langkah pertama yang harus anda lakukan adalah memastikan nomer baru yang akan anda gunakan untuk mengganti nomer whatsapp yang lama sudah dimasukkan kedalam kartu Sim Smartphonemu. Hal ini dilakukan agar nomer yang baru nantinya bisa menerima panggilan SMS atau Telepon untuk menerima kode verifikasi.
- anda harus masuk/ membuka aplikasi whatsapp yang sebelumnya telah anda download dan pastikan aplikasi whatsapp anda adalah versi terbaru ya.
- Setelah anda sudah berapa pada tampilan utama whatsapp, silahkan klik tombol titik tiga yang biasanya ada di pojok kiri atas.
- Kemudian anda cari ‘Setelan’ atau ‘pengaturan’ lalu klik disana, anda akan di perlihatkan tampilan berikutnya yang disana terdapat kata “Akun” dan kemudian anda Klik disana lalu klik juga “Ganti Nomor”.
- Selanjutnya anda diminta untuk nge-klik “Selanjutnya” dan kemudian di suruh untuk memasukkan nomer baru.
- Setelah memasukkan nomer baru, klik kata “Lanjutkan”. Pada saat ini anda juga di tawarkan untuk memberitahu seluruh kontak anda, bahwa anda mengganti nomer atau tidak. Semua tergantung kebutuhan anda.
Baca juga : Cara Jual Whatsapp Blaster beserta Fitur-fiturnya
- Langkah Finisnya, setelah anda meng-klik kata “Lanjutan” anda diminta untuk menunggu Kode Verifikasi yang akan dikirim ke nomer whatsapp baru anda.
- Setelah Kodenya sudah sampai kepada anda, masukkanlah kode tersebut ketempat yang telah disediakan.
- Lihat Hasilnya, nomer whatsaap anda sudah diganti ke nomer baru
Itulah beberapa langkah mudah mengganti nomer whatsaap. mau dapat wa blast serta strategi marketingnya kunjungi wiaamrifqi.com