5 Kelebihan Pemakaian City Car untuk Aktivitas Sehari-hari
Bisnis

5 Kelebihan Pemakaian City Car untuk Aktivitas Sehari-hari

Butuh persiapan dana yang matang untuk bisa mewujudkan mobil impian Anda. Salah satu caranya bisa lewat investasi Reksadana mulai dari sekarang. Profit investasinya bisa Anda gunakan untuk membeli mobil impian seperti city car

Saat ini, ada banyak sekali tipe mobil yang bisa Anda jumpai dan city car menjadi salah satu yang cukup populer. Mari cari tahu apa saja kelebihan mobil ini agar Anda bisa lebih yakin lagi untuk membelinya. 

Apa Itu City Car?

City car merupakan jenis mobil yang didesain secara khusus untuk dipakai di area perkotaan. Artinya, mobil ini memiliki desain yang sangat cocok dengan lingkungan jalanan ramai dan padat khas kota-kota besar. 

Jenis mobil ini biasanya memiliki desain yang compact sehingga lebih praktis untuk dipakai di area perkotaan. Pengguna mobil ini juga biasanya merasa nyaman berkendara sehari-hari. 

City car bisa jadi sebuah pilihan mobil yang tepat jika Anda tinggal di area kota dan butuh mobil yang lincah bergerak. Mobil ini juga sangat cocok menemani Anda beraktivitas setiap hari karena cenderung praktis di gunakan. 

Bagi Anda yang belum berkeluarga, city car jelas akan menjadi pilihan mobil yang tepat. Namun, jika Anda sudah menikah dan memiliki keluarga kecil, tak ada salahnya juga mencoba mobil ini untuk dipakai sehari-hari. 

Kelebihan City Car untuk Aktivitas Sehari-hari

Setiap tipe mobil memiliki kelebihan masing-masing yang bisa jadi bahan pertimbangan bagi Anda. Berikut adalah beberapa kelebihan city car yang perlu Anda ketahui agar semakin mantap memilih. 

  • Lebih Hemat Bahan Bakar

City car cukup populer dan banyak diminati saat ini karena cenderung lebih hemat bahan bakar. Konsumsi bahan bakar pada mobil jenis ini memang lebih efisien di bandingkan mobil lain dengan kapasitas yang lebih besar. 

Jika Anda adalah tipe orang yang ingin menghemat pengeluaran untuk bahan bakar, city car ini bisa jadi pilihan mobil yang tepat. Selain bisa menghemat pengeluaran, mobil jenis ini juga bisa mengurangi emisi gas buang. 

Tidak heran jika city car akan memberi kenyamanan lebih bagi penggunanya. Tidak hanya karena bodinya yang compact, namun juga karena mobil ini tergolong hemat bahan bakar sehingga pas untuk dipakai berkendara sehari-hari.

5 Kelebihan Pemakaian City Car untuk Aktivitas Sehari-hari

  • Harga Terjangkau

Jika dilihat dari segi harga, city car biasanya dibanderol dengan harga yang lebih terjangkau. Apalagi jika Anda membandingkannya dengan mobil-mobil lain sejenis MPV dan SUV. 

City car adalah jenis mobil yang didesain untuk pemakaian sehari-hari. Sifat mobil ini memang praktis dan lincah, jadi ada banyak sekali aspek yang di minimalkan. Itulah mengapa mobil ini cenderung memiliki harga yang terjangkau. 

Meskipun harganya terjangkau, namun Anda tetap bisa mendapatkan pengalaman berkendara yang memuaskan. Apalagi jika pilihan tipe mobil Anda tepat dan memang sesuai dengan kebutuhan pemakaian. 

  • Desain Menarik dan Stylish

Mobil-mobil yang masuk dalam kelompok city car biasanya memiliki desain menarik dan stylish. Desainnya compact namun tetap stylish sehingga akan meningkatkan rasa percaya diri penggunanya saat berkendara. 

Ini juga yang menjadi salah satu alasan city car cukup banyak diminati, terutama bagi kaum muda dan modern. Mereka cenderung lebih menyukai mobil dengan desain yang compact namun tetap stylish.

Pilihan city car saat ini juga sangat beragam. Desain dan warna yang tersedia sangat bervariasi sehingga bisa di sesuaikan pilihan masing-masing. 

  • Praktis untuk Sehari-hari

City car merupakan jenis mobil yang sangat praktis untuk dipakai sehari-hari. Ukurannya yang cenderung compact membuat mobil ini mudah untuk digunakan dalam berkendara. 

Jika dibandingkan dengan mobil lain yang berukuran lebih besar, tentu city car akan terasa jauh lebih praktis. Apalagi jika Anda adalah tipe orang yang sering bepergian, mobil berukuran kecil akan jauh lebih memudahkan Anda.

  • Lincah saat Di pakai Bermanuver

Memiliki ukuran dan desain yang compact, tidak heran jika city car cenderung sangat lincah saat bermanuver. Sesuai namanya, mobil ini memang cocok untuk dipakai di jalanan perkotaan yang cenderung padat. 

Jika Anda terbiasa berkendara dengan mobil setiap hari di jalanan yang sempit dan di jalanan yang padat, city car akan memberi banyak kemudahan. Manuver lebih mudah di lakukan dan mobil ini juga lebih mudah di kuasai oleh pemula. 

Tidak hanya itu, city car juga jauh lebih praktis untuk diparkirkan. Anda bisa lebih mudah menguasai mobil untuk melewati jalanan yang padat dan parkir di tempat terbatas sekalipun. 

Anda bisa mendapatkan city car impian dengan mempersiapkan dananya mulai dari sekarang. Melalui investasi Reksadana bersama perbankan prioritas DBS Treasures, Anda bisa lebih mudah mengelola dana dan mencapai target finansial untuk membeli city car

Jangan ragu memilih DBS Treasures sebagai mitra manajemen kekayaan. Dana investasi Anda akan di kelola Manajer Investasi berpengalaman. Pengurangan risiko juga di lakukan dengan di versifikasi penyebaran dana ke berbagai aset.

Menariknya, Anda bisa menikmati berbagai kemudahan transaksi lewat Aplikasi digibank by DBS. Mulai dari registrasi SID (Single Investor Identification), transaksi jual, beli, hingga switch berbagai jenis Reksadana. 

Anda akan di dukung analisis pasar terkurasi dari tim ahli finansial yang mengomunikasikannya. Dapatkan peluang terkini yang sudah disesuaikan dengan profil risiko dan kebutuhan portofolio Anda, dimotori Artificial Intelligence/Machine Learning (AI-ML). Insight tersebut di lengkapi solusi terkurasi terkait investasi (Grow) dan asuransi (Protect), sehingga Anda dapat cepat dan yakin berinvestasi melalui media sesuai preferensi.

Investasi Reksadana memang bisa jadi pilihan tepat untuk mencapai target finansial Anda. Percayakan pada DBS Treasures dan nikmati beragam kemudahannya. Klik di sini untuk informasi lebih lengkap. 

Anda mungkin juga suka...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *